Caramantap

Cara Buat Group Baru di Aplikasi Telegram || Mudah sekali

×

Cara Buat Group Baru di Aplikasi Telegram || Mudah sekali

Share this article

 

Begini Cara buat group baru di aplikasi telegram – Tidak hanya WhatsApp, Messenger atau BBM saja yang dapat digunakan untuk membuat group chatting, tapi telegram tidak kalah penting. Di aplikasi telegram juga bisa buat group layaknya aplikasi chatting yang lain.
Dan jumlah anggota group telegram bisa lebih banyak lagi daripada WhatsApp ataupun BBM atau yang lain. Dan telegram Juga lebih simpel dan internal yang lebih kuat dari yang lain.
Manfaat dari aplikasi telegram ini banyak, diantaranya yang sangat menonjol yaitu aplikasi ini di gunakan oleh para desainer dan manyoritas mahasiswa yang ingin belajar online. Nah maka dari itu Telegram juga menjadi salah satu dari aplikasi chatting yang bisa di buat group di dalamnya.

 

Sekarang bagaimana cara membuat group chatting di telegram? Berikut langkah-langkah nya

 

Berikut Cara Membuat Group Baru di Aplikasi Telegram

  • Klik Group Baru / New Group
  • Pilih nama-nama kontak kalian yang ingin kalian jadikan anggota group telegram kalian. Jika sudah di anggap cukup maka silahkan kalian klik anak panah di pojok bawah (contoh lingkaran hijau seperti gambar dibawah ini)
Maka group baru kalian yang ada di telegram telah terbentuk silahkan memulai chat dengan kawan-kawan kalian.

Baca juga:Cara Membuat Blog Gratis di Google

Demikian tutorial yang saya sampaikan teman, tentang membuat group di aplikasi telegram.

Pos Terkait:  Build MC Physical Damage di Genshin Impact? Ini Resepnya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

close